
Terdapat 10 Artikel dengan 30 Penulis yang telah diterbitkan sesuai dengan waktunya Agustus 2022. Artikel yang telah diterbitkan tersebar sebanyak 5 wilayah (Jakarta, Bogor, NTB, Serang, Tangerang) dan 5 Afiliasi (Universitas Bina Sarana Informatika, Universitas Pakuan, Universitas Teknologi Sumbawa, Universitas Banten Jaya, Universitas Raharja);
- Pengaruh Media Sosial Terhadap Gaya Hidup Remaja
- Media Promosi Dalam Bentuk Video Pada Bupe Resto Tangerang Selatan
- Pembelajaran Desain Grafis Percetakan SMK Bina Am Ma’mur Melalui Video Blended Learning
- Media Promosi Berbentuk Video Pada SMK Kesehatan Yarsi Medika Tangerang
- Perancangan Video Iklan Sebagai Media Promosi Pada PT. Edensor Lazuardi Indonesia
- Optimalisasi Komunikasi Pemasaran Sosial Perpusda Kabupaten Sumbawa Barat Dalam Meningkatkan Minat Baca
- Media Company Profile Multipedia Teknika Indonesia Berbasis Web
- Pemilihan Dosen Pembimbing Mahasiswa KKP Menggunakan DIP System
- Meningkatkan Kedisiplinan Jadwal Kehadiran Guru Menggunakan Sistem Berbasis Web
- Pemanfaatan Sistem Informasi Employee History Data Pada PT. Angkasa Pura II